MATERI BIMTEK BIDANG KESEHATAN

Bimtek Kesehatan dapat dijadikan sarana untuk meningkatkan kemampuan tenaga kesehatan untuk melayani masyarakat pada bidang kesehatan. Dengan mengikuti Bimtek Kesehatan yang kami adakan para peserta akan mampu memahami, mendalami dan mempraktekkan dalam tugas sehari-hari guna pelayanan dan kemampuan bekerja di bidang kesehatan kepada masyarakat.

Kami sebagai penyelenggara Bimtek (bimbingan teknis), pendidikan pelatihan dibidang kesehatan, mengundang para pimpinan dinas kesehatan dan unit humas di lingkungan pemerintah daerah serta para aparatur yang terkait dibidang kesehatan untuk mengikuti bimtek kesehatan atau diklat kesehatan.

Dengan instruktur yang kompeten dan berpengalaman pada bidang penanganan kesehatan kepada masyarakat, mampu menyampaikan materi dibidang kesehatan yang dibutuhkan saat ini, dan memberikan solusi serta penanganan yang terbaik dalam setiap penanganan pada bidang kesehatan.

Materi Diklat/Bimtek Kesehatan mengenai rumah sakit dan puskesmas, pengelolaan kesehatan kabupaten/kota, penyehatan air, kesehatan kerja, promosi dinas kesehatan serta materi bimtek kesehatan lainnya yang dapat dijadikan pilihan para peserta bimtek bagian kesehatan, antara lain sebagai berikut :

Info Jadwal Bimtek Bidang Kesehatan Sebagai Berikut,Click..,
  1. Bimtek Pedoman Dan Pengadaan Alkes Dan Obat Dengan Pelelangan Dan Pengadaan Tanpa Tender   
  2. Bimtek dan Diklat Peran Strategis Pendidikan bagiTenagaPenyuluh  Kesehatan Dalam Pembangunan Kesehatan Dan KesejahteraanMasyarakat   
  3. BIMTEK KESELAMATAN KESEHATAN KERJA, K3 RS 
  4. BIMTEK AKREDITASI PUSKESMAS DAN RUMAH SAKIT
  5. BIMTEK PROMOSI KESEHATAN DAN RUMAH SAKIT  

Untuk Informasi lebih lanjut mengenai Bimtek/Diklat  Bidang Kesehatan dapat menghubungi kami di: Telp./Fax. (021) 2606 4669 Konfirmasi : 085211190090 & 08588878978 

MATERI BIMTEK KESEHATAN Lainnya

Bimtek BLUD RSUD 2020
Bimtek Geriatri (Pencegahan dan Penanganan Penyakit Lanjut Usia)
Bimtek Desain dan Implementasi JKN Menuju Kepesertaan Seluruh Penduduk (UHC) 2019
Bimtek Fasilitator Pemberdayaan Masyarakat dibidang Kesehatan
Bimtek Kesehatan Reproduksi Remaja
Bimtek Keselamatan dan kesehatan kerja K3 Rumah Sakit
Bimtek KPP (Komunikasi Perubahan dan Perilaku)
Bimtek Pembentukan Kader dan Tokoh Masyarakat dalam Pengembangan Desa siaga
Bimtek Penerapan Puskesmas menjadi Badan Layanan Umum Daeran (BLUD) Dan Mekaninisme Akreditasi Puskesmas dan Penerapan Puskesmas Menjadi badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Dan Mekanisme Proses Akreditasi Puskesmas dan Rumah Sakit
Bimtek Pengelolaan Program-program Kesehatan Kabupaten dan Kota
Bimtek Pengolahan Limbah Cair dan Limbah Rumah
Bimtek Peningkatan Kinerja Organisasi melalui Pembelajaran Organisasi
Bimtek Penyehatan Air serta Kursus Higiene Sanitasi makanan dan Minuman
Bimtek Promosi Kesehatan Dinas Kesehatan Rumah Sakit
Bimtek Rekruitmen tenaga Kesehatan Untuk Rumah Sakit dan Puskesmas
Bimtek Sistem Informasi Kesehatan Kabupaten/Kotamadya
Bimtek Tenaga Promosi kesehatan Dinkes Kab/kota dan Rumah sakit